Menu

Mode Gelap
Ratusan ASN di Aceh Jaya Belum Terima Gaji Ulama dan Pj Bupati Aceh Jaya Bahas Penguatan Kemandirian Dayah Dua Oknum Anggota Polda Aceh Ditangkap, Ini Kasusnya Saat Proses Sortir, Panwaslih Aceh Jaya Temukan 137 Surat Suara Rusak Pemkab Aceh Jaya Buka Uji Kompetensi Pejabat Tinggi Pratama

Inforial Pemkab Aceh Jaya · 2 Jan 2024 18:04 WIB ·

Pj Bupati Aceh Jaya Dukung Perseroda Tingkatkan Potensi Nilam dan Padi


 Pj Bupati Aceh Jaya, Dr. A. Murtala menerima Audiensi PT Barajaya (Perseroda) di ruang rapat kerjanya, Selasa (2/1/2024) (Foto AJP/Zahlul Akbar) Perbesar

Pj Bupati Aceh Jaya, Dr. A. Murtala menerima Audiensi PT Barajaya (Perseroda) di ruang rapat kerjanya, Selasa (2/1/2024) (Foto AJP/Zahlul Akbar)

Calang (AJP) – Pj Bupati Aceh Jaya, Dr. A. Murtala menerima Audiensi PT Barajaya (Perseroda) di ruang rapat kerjanya membahas potensi kerja sama dalam pengembangan produk pertanian bersumber dari tanaman nilam dan padi, Selasa (2/1/2024)

Saat pertemuan tersebut, Murtala menekankan pentingnya kolaborasi antara pemerintah daerah dan swasta dalam meningkatkan sektor pertanian di wilayah Aceh Jaya.

Diskusi intensif tersebut juga membahas strategi pengembangan produk pertanian yang berkelanjutan dan berpotensi memberikan dampak positif terhadap ekonomi lokal.

“Kita berharap PT Barajaya sebagai mitra pemerintah dapat memberikan kontribusi signifikan dalam meningkatkan nilai tambah produk pertanian di Aceh Jaya” ujarnya

Murtala menyampaikan pentingnya menjaga kepercayaan mitra kerja dan perlu dipastikan manajemen perusahaan dapat berjalan serta dikelola dengan profesional

“Pemerintah daerah siap mendukung langkah-langkah inovatif yang dapat mendorong pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat Aceh Jaya” tutupnya (*)

Artikel ini telah dibaca 17 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Teuku Khairullah Kembali Pimpin Cabor PABSI Aceh Jaya

8 February 2025 - 11:49 WIB

Aceh Jaya Siap Wujudkan Eliminasi Pasung, Pj. Bupati: ODGJ Berhak Hidup Layak

7 February 2025 - 11:46 WIB

Pemkab Aceh Jaya Gelar Sosialisasi Penggunaan Dana Desa untuk Ketahanan Pangan

5 February 2025 - 07:41 WIB

Kakanwil Kemenag Tanami Pohon di Tanah Wakaf Produktif Aceh Jaya

17 January 2025 - 14:19 WIB

Abati Jalaluddin Basyah Kembali Nahkodai HUDA Aceh Jaya

16 January 2025 - 05:52 WIB

Muhammad Milsa Pimpin Perbasi Aceh Jaya Periode 2025-2029

12 January 2025 - 10:50 WIB

Trending di Inforial Pemkab Aceh Jaya